Penerimaan Santri dan Peserta Didik Baru Pondok Pesantren Tebuireng 4 Al-Ishlah

Kuala Gading, Batang Cenaku, Indragiri Hulu, Riau

hero-image

BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM

Panitia Penerimaan Santri dan Peserta Didik Baru Pondok Pesantren Tebu Ireng 4 Al-Ishlah

Menyediakan formulir pendaftaran online yang bisa diakses dimanapun.

Untuk saat ini Panitia tidak menerima pendaftaran melalui kantor sekretariat. Semua pendaftaran dilayani secara online.

ALUR PENDAFTARAN

LENGKAPI BERKAS

Siapkan berkas berbentuk file (Foto Santri 3 x 4, Bukti Pembayaran, Kartu Keluarga).

ISI FORMULIR

Isi formulir pendaftaran denga data yang valid dan aploud berkas yang telah disiapkan.

VALIDASI DATA

Panitia akan memproses data dan mengirimkan prosedure selanjutnya. 

PEMBERITAHUAN HASIL

Panitia akan mengirimkan hasil pendaftaran dan Harap simpan bukti pendaftaran dan pembayaran.